Saat Pelaksanaan Acara



Memelihara kesepakatan dengan komunikasi, mulai dari saat
penandatangani perjanjian sampai dengan hari acara berlangsung,
biasanya terbentang waktu yang cukup lama selama waktu tersebut,
kedua belah pihak saling berkomunikasi beberapa kali ada penambahan
atau pengurangan yang mungkin terjadi.

2.2 Saat Pelaksanaan Acara
Tahap ini merupakan saat yang dinantikan oleh pelanggan atas dasar
kesepakatan yang telah dibuat bersama. Pelaksanaan ini bukannya tanpa kendala,
misalnya jika ada perubahan yang mungkin timbul dari pihak pelanggan. Jika
perubahan tersebut sifatnya tidak prinsipal mungkin tidak menjadi masalah, akan
tetapi jika tejadi sebaliknya maka akan menjadi masalah yang mengganggu.
Karena itu perjanjian sebagai dasar kesepakatan bisa dijadikan pedoman dalam
setiap penyelesaian masalah yang mungkin terjadi. Urutan tahapan ini adalah
sebagai berikut:
a. Preperation (Persiapan menjelang pelaksanaa)
b. service (pada saat acara berlangsung)
c.  Clear up (begitu acara selesai segera dibersihkan dan dirapikan kembali
seperti semula)

10 Tahapan Setelah Selesai Acara
Setelah acara selesai, sejumlah rekening harus deselesaikan oleh pihak
pelanggan, penyelesaiannya dapat dalam bentuk pembayaran kantor, trasnsfer
bank, dan credit card. Tahap ini merupakan saat yang tepat bagi Banquet untuk
menerima segala keluhan dan masukan dari pihak pelanggan untuk menerima
segala keluhan dan masukan dari pihak pelanggan untuk perbaikan dan
peningkatan mutu pelayanan dan produk. Ini juga merupakan kesempatan yang
baik untuk menyampaikan ucapan terima kasih dan terpilihnya tempat
penyelenggaan sekaligus mengingatkan pelanggan.